Perancangan Sistem Inventori Barang Toko Grace Stationary menggunakan metode Waterfall

Bayu Arisky Waskitaadi, Alexander Yuda Pratama, Muhammad Zeidar Rahman, Rani Rotul Muhima

Abstract


Permasalahan pada toko Grace Stationary yaitu pencatatan keluar masuk suatu barang atk yang masih dilakukan secara manual. Pencatatan secara manual dapat menyebabkan resiko kehilangan data. Maka tujuan pembuatan suatu rancangan yang diharapkan dapat membantu dan mempercepat proses pencatatan barang serta mengurangi kesalahan informasi sehingga akan menghasilkan laporan-laporan yang dapat dipertanggung jawabkan. Aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah user untuk mengenali tampilan aplikasi berbasis web. Pembuatan sistem informasi ini menggunakan metode waterfall, metode ini mempunyai kelebihan memungkinkan untuk mengontrol sebuah data sehingga meminimalis kesalahan data yang mungkin terjadi. Aplikasih sistem inventory barang took grace stationary ini dari segi kegunaan memiliki nilai 83,6% maka dikatakan sangat baik.


Keywords


Sistem Informasi; Inventory; ATK; metode waterfall

Full Text:

PDF

References


M. F. PAHLAWAN, “Sistem Informasi Persediaan Barang Alat Tulis Kantor (ATK) Berbasis Desktop pada Rsud Kota Bogor”(2017).

Rizaldi. (2017). Penerapam Waterfall Dalam Membangun Sistem Informasi Pengolahan Data. JURTEKSI (Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi),

James, D S, Earl, K S, Skousen, K F. “Akuntansi Keuangan (Intermediate Accounting) : Buku Edisi 16, Penerbit Salemba Empat, 2007, Jakarta.

Kustiyahningsih, Y. and Anamisa, D.R., Pemrograman Basis Data Berbasis Web Menggunakan PHP & MySQL, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2011.

Sukamto, Rosa A dan M. Salahuddin, 2013. Rekayasa Perangkat Lunak. Bandung: Penerbit Informatika.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Penulis

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.