Pengendalian Kualitas di PT XXX dengan Menggunakan Metode Seven Tools

Suparjo Suparjo, Mochammad Ibnu Afan

Abstract

PT XXX merupakan perusahaan yang memproduksi deck long pada pembuatan kapal. Pengendalian kualitas merupakan usaha-usaha yang dilakukan oleh suatu perusahaan termasuk keputusan-keputusan yang diambil, sehingga kualitas produk perusahaan dapat terjaga dengan baik. Kualtitas produk sendiri harusdidukung oleh semua elemen perusahaan dari top management hingga lowmanagement, sehingga terjalin hubungan yang baik antara pengambil kebijakandan pelaksana kebijakan dalam menciptakan produk yang berkualitas. Oleh karena itu dalam penelitian kali ini akan dilakukan upaya pengendalian kualitas pada PT XXX untuk salah satu produknya yaitu deck long. Pengendalian kualitas melalui metode seven tools ini diharapakan dapat meningkatkan kualitas produk dengan memberikan ide perbaikan terkait permasalahan yang menyebabkan kualitas produk deck long cacat atau tidak sesuai dengan standard perusahaan.

Keywords

Pengendalian Kualitas; Seven Tools; produk

Full Text:

PDF

References

Fakhrudi,Harsono dan Novirani, (2015 ). Usulan perbaikan peningkatan kualitas proses pengisian tabung gas elpiji 3 Kg menunakan six sigma, Reka Integra, 3(2), 399-409

Gunawan (2014 ) Implenetasi Pengendalian kualitas dengan metode statistic pada proses Produksi bayi di PT. Dewi Murni Solo, Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya, 3(2), 1-14.

Momon A,(2011) Implementasi system pengendalian kualitas dengan metode seven tools terhadap produk shotblas pada proses cast wheel di PT.XYZ. Jurnal fakultas Teknik, Universitas Singapurebangsa Karawang Vol.10 No,2

Parwati dan Sakti, (2012 ). Pengendalian Kualitas Produk Cacat dengan pendekatan Kaizen dan Anlisis Masalah sengan seven tool, Prosiding seminar Masional Aplikasi sains & Teknologi Periode III, A-16 – A-24

Rachmadina dan WP , (2015 ), Anlisis Penyebab cacat pada penyetripan obat X di PT.XYZ mengunakan new seven tools. Industrial Engineering online Journal, 4(4),1-10

varsh ( 2015 ), Application ot 7 Quality Control (7QC) Tools for Continuous Improvement of manufacturing Processes. International Journal of Engineering Research and General Science 2(1), June-July,2014

Wisnubroto, P dan Arya. (2015) Pengendalian kualitas produk dengan pendekatan six sigma dan analisis kaizen serta new tools sebagai usaha pengurangan kecacatan produk. Jurnal Teknologi, Vol.8.No.1 Juni 2015, hal 65-74

Refbacks

  • There are currently no refbacks.