PEMBUATAN MODEL SIMULASI PENDULUM MOTIONDENGAN PEMROGRAMAN VISUAL MENGGUNAKAN PENDEKATAN ORDINARY DIFFERENTIAL EQUATION (ODE) ORDE 2 DENGAN METODE EULER

Wahyu Setyo Pambudi, Dedy Rusdyanto

Abstract

Aplikasi komputer sangat membantu pekerjaan manusia, terutama untuk menyelesaikan permasalahan model matematis guna mengetahui suatu fenomena fisika.Alasan penggunaan komputer karena seringkali permasalahan tidak bisa dilakukan secara analitis. Salah satu penerapannya adalah untuk menyelesaikan pendulum motion dengan pendekatan persamaan diferensial biasa (Ordinary Differential Equation / ODE) orde 2 menggunakan metode euler. Program visual yang telah dibuat mampu merepresentasikan pergerakan pendulum secara nyata tapi masih memiliki keterbatasan dimana pada nilai step size h = 0.3 gerakan pendulum menjadi tidak teredam. Perubahan panjang l akan membuat perubahan kecepatan gerakan pendulum motion untuk kembali ke posisi tegak lurus

Keywords

pendulum motion; ODE orde 2; euler;

Full Text:

PDF

References

Effendi .S, Pambudi W.S., Minarni Y., (2013) “Aplikasi Kinematik pada Simulasi Pergerakan Robot Arm Manipulator 3 DOF (Degree of Freedom)”, Jurnal Manajemen Informatika Vol. VI No.2, Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang, pp.34-38.

Pambudi W. S., Purwanto D., Sardjono T.A., (2011), “Pengembangan Sistem Penghindar Halangan Dinamis Menggunakan Metode Anfis pada Simulasi Three Wheels Omni-Directional Mobile Robot”, Prosiding Seminar Nasional Sistem dan Teknologi Informasi (SNASTI 2011), Surabaya, pp. ICCS 1-9.

Kaur J., Banga V. K, (2012) “Simulation of Robotic Arm having three link Manipulator”,International Journal of Research in Engineering and Technology (IJRET) Vol. 1 No. 2 March, 2012 ISSN: 2277-4378, pp.105-108.

Pambudi W. S., Sumanang. N. M. A., (2014), “Implementasi Fuzzy-PD untuk Menentukan Posisi Obyek pada Model Simulasi Robot Arm Manipulator 3 DOF (Degree of Freedom) dalam Bidang 2 Dimensi”, Jurnal Mikrotek, Universitas Trunojoyo Madura, Vol. xx, No. xx, ISSN : 2338-9460.

Ain T Nurul, Neny Kurniasih, (2015), “Penyelesaian Persamaan Differensial Orde Dua dengan Metode Euler pada Rangkaian RLC“Prosiding Simposium Nasional Inovasi dan Pembelajaran Sains 2015 (SNIPS 2015) 8-9 Juni 2015, Bandung, Indonesia, pp.565-568, ISBN: 978-602-19655-8-0

Maiyena S, (2011), “Penggunaan Metode Euler Pada Persamaan Diferensial Orde Dua Pada Rangkaian Listrik Seri LC”, Jurnal Sainstek Vol.III No.2:176-181, ISBN : 2085-8019, Desember 2011

Sasongko, S.B. Metode Numerik dengan Scilad. Yogyakarta: Andi Offset; 2010.

Rahayu S U, (2010), “ Analisis Kualitatif Gejala Chaos Pada Gerak Pendulum Sederhana Nonlinier Teredam Dan Terkendali “, Skripsi, Departemen Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara Medan.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.