Penerapan Metode Regresi Linier Sederhana dalam Memprediksi Jumlah Kebutuhan Ekspor Migas dan Non-Migas di Indonesia

Kevin Ahmad Revaldi, Faktul Diki Cahyono, Maftahatul Hakimah, Rani Rotul Muhima

Abstract


Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam. Sehingga Indonesia dapat menjual sumber daya tersebut dalam bentuk komoditas ke luar negeri (ekspor). Dari komoditas ekspor tersebut, contoh komoditas migas Indonesia yang diekspor ke luar negeri adalah gas alam dan minyak bumi, sedangkan sisanya adalah komoditas nonmigas. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat prediksi jumlah ekspor migas dan nonmigas.Ekspor migas-nonmigas di Indonesia masih berupa data saja yang mana itu masih memperlihatkan data dari bulan atau tahun sebelumnya adapun untuk prediksi kedepannya masih belum ada. Maka pada persoalan ini dapat diatasi dengan mengimplementasikan metode regresi linier sederhana yang dapat digunakan sebagai salah satu pendekatan untuk menghasilkan informasi berupa hasil prediksi jumlah ekspor migas dan nonmigas. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini, model regresi linier terbaik berdasarkan nilai MAPE terkecil untuk komoditi migas dan non migas terbaik masing-masing sebesar 8,01% dan 9,18%. Setelah model diterapkan untuk prediksi ekspor migas dan nonmigas untuk 7 Bulan berikutnya nilai tertinggi yang didapat untuk migas di Bulan Desember 2022 sebesar 1905,4 ton sedangkan untuk nonmigas di Bulan Juni 2023 sebesar 51865,80 ton.

 

Kata kunci: Migas-nonmigas; Prediksi; Metode Regresi Linier Sederhana


Keywords


Migas-nonmigas; Prediksi; Metode Regresi Linier Sederhana

Full Text:

PDF

References


“Keuntungan Utama dari Kegiatan Ekspor dan Penjelasannya,” PT Mid Solusi Nusantara, 2023. https://www.jurnal.id/id/blog/keuntungan-utama-dari-kegiatan-ekspor-sbc/ (accessed Jan. 28, 2023).

S. Hodijah and G. . Angelina, “Analisis Pengaruh Ekspor Impor Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia,” J. Manaj. Terap. dan Keuang., vol. 10, no. 01, 2021, [Online]. Available: https://online-journal.unja.ac.id/mankeu/article/view/12512/10911.

D. R. N. Salsabila, “Analisis Pengaruh Ekspor Migas dan Non Migas Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia,” J. Akunt. dan Manaj., vol. 18, no. 01, pp. 01–08, 2021.

Z. Muttaqin and E. Srihartini, “"Penerapan Metode Regresi Linier Sederhana Untuk Prediksi Persediaan Obat Jenis Tablet.,” JSiI (Jurnal Sist. Informasi), vol. 9, no. 1, pp. 12–16, 2022.

D. Kertayuga, E. Santoso, and N. Hidayat, “Prediksi Nilai Ekspor Impor Migas Dan Non-Migas Indonesia Menggunakan Extreme Learning Machine (ELM),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., p. 964X, 2021.

A. Hijriani, K. Muludi, and E. A. Andini, “IMPLEMENTASI METODE REGRESI LINIER SEDERHANA PADA PENYAJIAN HASIL PREDIKSI PEMAKAIAN AIR BERSIH PDAM WAY RILAU KOTA BANDAR LAMPUNG DENGAN SISTEM INFORMASI GEOFRAFIS,” J. Inform. Mulawarman, vol. 11, no. 2, pp. 37–42, 2016.

M. Baihaqi, Wiga Maulana Dianingrum and K. A. N. Ramadhan, “Regresi Linier Sederhana Untuk Memprediksi Kunjungan Pasien Di Rumah Sakit Berdasarkan Jenis Layanan Dan Umur Pasien,” J. Tek. Mesin, Elektro Dan Ilmu Komput., vol. 10, no. 2, pp. 671–680, 2019.

N. Almumtazah and E. Al, “Prediksi jumlah mahasiswa baru menggunakan metode regresi linier sederhana,” J. Ilm. Mat. dan Terap., vol. 18, no. 1, pp. 31–40, 2021.

R. Bengnga, Amiruddin Ishak, “Prediksi Jumlah Mahasiswa Registrasi Per Semester Menggunakan Linier Regresi Pada Universitas Ichsan Gorontalo,” Ilk. J. Ilm., vol. 10, no. 2, pp. 136–143, 2018.

Ababil, O. Januardi, S. A. Wibowo, and H. Z. Zahro, “PENERAPAN METODE REGRESI LINIER DALAM PREDIKSI PENJUALAN LIQUID VAPE DI TOKO VAPOR PANDAAN BERBASIS WEBSITE,” ATI (Jurnal Mhs. Tek. Inform., vol. 6, no. 1, pp. 186–195, 2022.

P. Katemba and R. K. Djoh, “Prediksi Tingkat Produksi Kopi Menggunakan Regresi Linear,” J. Ilm. FLASH, vol. 3, no. 1, pp. 42–51, 2017.

M. Hakimah, Maftahatul Kurniawan, “Integration of Double Exponential Smoothing Damped Trend with Metaheuristic Methods to Optimize Forecasting Rupiah Exchange Rate against USD during COVID-19 Pandemic,” Khazanah Inform. J. Ilmu Komput. dan Inform., vol. 6, no. 2, 2020.




DOI: https://doi.org/10.31284/p.snestik.2023.4246

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 kevin ahmad revaldi, Faktul Diki Cahyono, Maftahatul Hakimah, Rani Rotul Muhima

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.