PENGARUH VARIASI TRAVEL SPEED TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN WELD DEFECT PADA PENGELASAN MATERIAL SS400 DENGAN METODE PENGELASAN GMAW

Mochamad Yogho Wage Prakoso, Iis Siti Aisyah, Dini Kurniawati

Abstract

GMAW merupakan salah satu metode pengelasan yang sering digunakan dalam dunia pengelasan. Metode pengelasan dapat mempengaruhi kualitas pengelasan baik dari segi kekuatan struktur material maupun kualitas suatu produk yang menggunakan material yang dilas. Pada penelitian ini proses menggunakan metode pengelasan GMAW (Gas Metal Arc Welding) dengan melihat pengaruh variasi travel speed terhadap kekuatan tarik dan weld defect pada pengelasan material SS400. Pengujian yang digunakan diantaranya adalah visual test, magnetic particle testing, ultrasonic testing, dan uji tarik (tensile test). Pada pengujian ini terdapat tiga parameter travel speed yang digunakan yaitu 3.6 mm/sec, 4.4 mm/sec, dan 4.8 mm/sec. Pada penelitian ini diperoleh hasil uji tarik, ditemukan bahwa kekuatan tarik terbesar diperoleh oleh travel speed 4.4 mm/sec dengan UTS sebesar 550 Mpa, kemudian kekuatan tarik tersedang diperoleh oleh travel speed 4.8 mm/sec dengan UTS sebesar 548 Mpa, dan kekuatan tarik terendah diperoleh oleh 3.6 mm/sec dengan UTS sebesar 546 Mpa. dari hasil yang ditunjukan travel speed 4.4 memiliki kekuatan tarik yang lebih besar sedangkan yang paling terendah adalah travel speed 3.6 mm/sec. kemudian adapun hasil visual test ditemukan hasil test piece yang memiliki cacat pengelasan (welding defect) terbanyak adalah 3.6 mm/sec diantaranya adalah jenis cacat Excess Wire, Root Underfill, Excessive Penetration, Start stop, dan Incomplete Penetration. Kemudian, jumlah defect pengelasan sedang adalah 4.4 mm/sec diantaranya adalah jenis cacat Start Stop, Incomplete Penetration, Spatter, dan Incomplete Fusion. Sedangkan, jumlah defect tersedikit adalah 4.8 mm/sec diantaranya adalah jenis cacat incompleted penetration, spatter, dan start stop. Pada pengujian Magnetic particle Test (MT) dan Ultrasonic Test (UT) tidak ditemukan diskontinuitas dari setiap travel speed.

References

Hanggara BA dan HMR. Pengaruh Posisi Pengelasan SMAW dengan Variasi Posisi Elektroda E3086 terhadap Kekuatan Impak pada Stainless Steel AISI 304. PISTON. 2019;4(1).

Nurdiansyah WH. PENGARUH VARIASI ARUS DAN TRAVEL TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN CuNi 90/10 DENGAN METODE.; 2018.

Iqiyat Tillah R, Imawan PS, Pranatal E, Teknik Perkapalan Fakultas Teknologi Mineral Dan Kelautan J, Teknologi Adhi Tama Surabaya Jl Arief Rachman Hakim I. PENGARUH VARIASI JENIS GAS PELINDUNG PADA PENGELASAN FCAW DENGAN MATERIAL SS 400.; 2020.

Fakri Z, Juhan N. Analisa Pengaruh Kuat Arus Pengelasan GMAW Terhadap Ketangguhan Sambungan Baja AISI 1050 (Analysis of the Effect of the GMAW Welding Current on the Toughness of the AISI 1050 Material Welding Joints). Vol 1.; 2019.

Budiarsa IN. Pengaruh Besar Arus Pengelasan Dan Kecepatan Volume Alir Gas Pada Proses Las GMAW Terhadap Ketangguhan Aluminium 5083. Vol 2.; 2008.

Dieto Krisanggoro A, Teknologi Adhi Tama Surabaya I. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Industri Berkelanjutan III (SENASTITAN III) Surabaya.; 2023.

Heri Sunaryo. TEKNIK PENGELASAN KAPAL JILID 1 SMK.; 2008.

Fahmy R, Hendroprasetyo W. STUDI PENGARUH ROOT GAP TERHADAP SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PADA SAMBUNGAN LAS PELAT ASTM A36.; 2015.

Endramawan T, Haris E, Dionisius F, et al. APLIKASI NON DESTRUCTIVE TEST PENETRANT TESTING (NDT-PT) UNTUK ANALISIS HASIL PENGELASAN SMAW 3G BUTT JOINT. J Teknol Terap |. 2017;3(2).

Rinanto N, Wahyudi MT, Khumaidi A, et al. Radial Basis Function Neural Network sebagai Pengklasifikasi Citra Cacat Pengelasan. 2018;11(2):118-131.

Yunianto B, Wicaksana P, Sudharto J, UNDIP Tembalang K, Tengah J. Analisis Cacat Hasil Pengelasan Pada Pipa ASTM A106 Grade B Menggunakan Magnetic Particle Test Dan Liquid Penetrant Test Di Workshop Las Dan Inspeksi PPSDM Migas Cepu. Vol 25.; 2023.

Firman MC, Wangsa F. ANALISA PENGARUH VARIASI KAMPUH TERHADAP PENGELASAN SMAW PADA BAJA ST 37 MENGGUNAKAN PENGUJIAN ULTRASONIC TESTING (UT) DAN PENGUJIAN BENDING. J MESIN Mater MANUFAKTUR DAN ENERGI. 2023;3(1).

Rahayu S. ANALISIS RISIKO KEBOCORAN OFFSHORE PIPELINE METODE FAULT TREE ANALYSIS DAN USG. 2023.

Suryaningsih F dan AR harun. ANALISIS CACAT PADA PLAT CARBON STEEL MENGGUNAKANSOFTWARE ISEE UNTUK HASIL FILM IMAGING PLATE(IP). PRIMA. 2017;14(1).

Welding Preparation & Inspection. Published online 2022.

Rullah AA, Ahmad F, Nasution K, Studi P, Mesin T. Analisa Respon Mekanis Bahan Fiber Flastik Jok dengan Metode Uji Tarik (TENSILE TEST). JITEKH. 2023;11(1):31-40.

Putra JRA dan HMA. ANALISIS MODEL DAN SIMULASI PADA UJI TARIK PENGELASANKAMPUH I DAN ELEKTRODA E6013. Pros Semin Nas Tek UISU. 2023;6(1).

Abtan NS, Yagoob JA, Shukri AM. Study the effect of welding pass number on the mechanical and metallurgical properties of Aluminum type Al 1050 H14 produced by friction stir welding. Tikrit J Eng Sci. 2021;28(4):1-13. doi:10.25130/tjes.28.4.01

Ghofar A, Nizar Zulfika D, Rijanto A. PERBANDINGAN PENGELASAN SMAW DENGAN PREHEATING DAN NON-PREHEATING TERHADAP NILAI KEKERASAN PADA SAMBUNGAN BAJA SS400. Appl Sci Eng Technol. 2023;2(1).

Aditya Noormansyah F, Jokosisworo S, Amiruddin W. JURNAL TEKNIK PERKAPALAN Analisis Pengaruh Salinitas Terhadap Laju Korosi Merata Baja SS 400 Dengan Variasi Ketebalan Coating. J Tek Perkapalan. 2023;11(3). https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/naval

Fayomi OSI, Olusanyan D, Ademuyiwa FT, Olarewaju G. Progresses on mild steel protection toward surface service performance in structural industrial: An Overview. IOP Conf Ser Mater Sci Eng. 2021;1036(1):012079. doi:10.1088/1757-899x/1036/1/012079

Ni, Y., Fu, L., & Chen H. Effects of travel speed on mechanical properties of AA7075-T6 ultra-thin sheet joints fabricated by high rotational speed micro pinless friction stir welding. J Mater Process Technol. Published online 2019. doi:https://doi.org/10.1016/J.JMATPROTEC.2018.10.006

Refbacks

  • There are currently no refbacks.