Sistem Informasi Bengkel Motor Berbasis Web di Bengkel Speed Garage

Bagas Aulifia Riski Putra Wahyu, Ahmad Naufal Lubasyah, Caesario Putra Mahendra, Citra Nurina Prabiantissa

Abstract


Sistem informasi bengkel sepeda motor yang telah dikembangkan dan diimplementasikan di Bengkel Speed Garage memberikan manfaat yang signifikan dalam meningkatkan efisiensi dan akurasi transaksi serta pengelolaan inventory. Dengan sistem ini, semua proses transaksi, pemesanan suku cadang, pencatatan penjualan, pengelolaan inventaris, dan pelacakan status layanan dapat dilakukan dengan lebih cepat dan akurat. Sistem ini memudahkan seluruh tim Bengkel Speed Garage untuk menjalankan tugasnya dengan lebih efisien. Hasil pengujian black box menyatakan bahwa sistem berjalan sesuai dengan fungsi yang telah dirancang sebelumnya. Keberhasilan sistem ini menunjukkan bahwa sistem ini layak untuk digunakan secara luas di Bengkel Speed Garage. Diharapkan sistem informasi ini menjadi tonggak penting dalam perkembangan dan kemajuan Bengkel Speed Garage kedepannya.

Keywords


Bengkel; Sistem Informasi; Waterfall

Full Text:

PDF

References


Muhammad Ikhlas, “ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI DAN PERSEDIAAN PADA TOKO BANGUNAN UD. ROMI PADANG MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL,” 2018.

V. B. N. A. D. B. M. G. and N. S. K. T. Subramani, “A Study Of Inventory Management System In Construction Industry,” 2017.

M. Ashari, “SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA INVENTARIS DAN PENGDAAN BARANG PADA KANTOR DESA LENTING BERBASIS WEB,” Cetak, 2018. [Online]. Available: http://e-journal.stmiklombok.ac.id/index.php/misi

A. R. Mendoza, “POINT OF SALE SYSTEM WITH INVENTORY FOR ARM’S FOOD AND DELICACIES,” International Journal of Advanced Research in Computer Science, vol. 10, no. 2, pp. 23–29, Apr. 2019, doi: 10.26483/ijarcs.v10i2.6378.

S. Saeed et al., “Evaluating the Quality of Point of Sale (POS) Software,” 2019.

L. S. Ananda Septian, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BAHAN BANGUNAN PADA TOKO BANGUNAN CV. CIPTA KARYA UTAMADENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK,” 2019.

M. M. Gultom and Maryam, “SISTEM INFORMASI PENJUALAN MATERIAL BANGUNAN PADA TOKO BANGUNAN BERKAH,” Jurnal Teknik Informatika (Jutif), vol. 1, no. 2, pp. 79–86, Dec. 2020, doi: 10.20884/1.jutif.2020.1.2.19.

S. Tinggi Ilmu Komputer Dinamikas Bangsa, “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Promosi Berbasis Web Pada Asosiasi UMKM Muaro Jambi Information System View project Information Systems View project Herry Mulyono,” 2018, doi: 10.11591/jurnalmsi.v12i4.xxxx.

A. E. Kumala, I. Borman, P. Prasetyawan, A. Dinas, P. Dan, and K. Hewan, “SISTEM INFORMASI MONITORING PERKEMBANGAN SAPI DI LOKASI UJI PERFORMANCE (STUDI KASUS : DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN PROVINSI LAMPUNG),” 2018.

A. Aleryani and A. Y. Aleryani, “Comparative Study between Data Flow Diagram and Use Case Diagram Some of the authors of this publication are also working on these related projects: 1000 Researchers FCIT View project A MODEL TO MEASURE THE IMPACT OF CULTURE ON E-READINESS FOR E-GOVERNMENT IN YEMEN View project Comparative Study between Data Flow Diagram and Use Case Diagram,” International Journal of Scientific and Research Publications, vol. 6, no. 3, p. 124, 2016, [Online]. Available: www.ijsrp.org

L. Setiyani, “Techno Xplore Jurnal Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi PENGUJIAN SISTEM INFORMASI INVENTORY PADA PERUSAHAAN DISTRIBUTOR FARMASI MENGGUNAKAN METODE BLACK BOX TESTING,” 2019.

S. Umudova, “ANALYSIS OF SOFTWARE MAINTENANCE PHASES,” 2019.

U. Ependi, T. B. Kurniawan, and F. Panjaitan, “SYSTEM USABILITY SCALE VS HEURISTIC EVALUATION: A REVIEW,” Jurnal SIMETRIS, vol. 10, no. 1, 2019.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Bagas Aulifia Riski Putra Wahyu, Ahmad Naufal Lubasyah, Caesario Putra Mahendra, Citra Nurina Prabiantissa

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.