PEMBUATAN WEBSITE KATALOG UMKM WELLSAID MENGGUNAKAN METODE WATERFALL

Moh Hafidz Mawardi, Farros Fauzan Rahmatullah, Dedy Sukristuaji, Maftahatul Hakimah

Abstract


Di tengah cepatnya perkembangan brand fashion dikalangan masyarakat, brand lokal sering dianggap remeh jika dibandingkan dengan brand luar negri. Dalam rangka meningkatkan rasa percaya terhadap brand lokal, UMKM Wellsaid hadir untk memperkenalkan brand lokal kepada masyarakat. Namun UMKM Wellsaid masi belum berkembang pesat dikalangan masyarakat dikarenakan media promosi yang kurang maksimal. Berdasarkan  hal tersebut penulis mencoba untuk memecahkan masalah UMKM Wellsaid dengan cara membuat website katalog sebagai media promosi UMKM Wellsaid kepada masyarakat. Dengan menggunakan metode waterfall. Hasilnya website selesai dibuat dan membantu UMKM Wellsaid dalam mempromosikan produknya.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Penulis

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.