Pendampingan Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKPDesa) di Desa Setro, Kecamatan Menganti, Kabupaten Gresik
Abstract
Tahapan awal pengelolaan keuangan desa adalah tahap perencanaan, penganggaran, penatausahaan, pelaporan, pertanggungjawaban. Perencanaan pembangunan untuk satu tahun ke depan disusun dalam dokumen Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKPDesa). Setiap desa wajib menyusun RKPDesa sebagai bentuk perencanaan pembangunan yang akan dilakukan dan sebagai dasar penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa). Begitu pentingnya dokumen RKPDesa dan aktivitas itu dilakukan setiap tahun, maka perlu pemahaman dan pengetahuan bagaimana tahapan penyusunan RKPDesa sesuai aturan pemerintah bagi pihak-pihak yang terlibat. Artikel ini memaparkan kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan dengan memberikan penyuluhan dan pendampingan penyusunan RKPDesa kepada perangkat desa, Badan Perwakilan Desa (BPD), tokoh masyarakat di Desa Setro, Kecamatan Menganti.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
E. Hendrawati and M. Pramudianti, “Partisipasi, Transparansi Dan Akuntabilitas Perencanaan Dan Penganggaran Dana Desa,” J. Ris. Akunt. Kontemporer, vol. 12, no. 2, pp. 100–108, 2020, doi: 10.23969/jrak.v12i2.3113.
T. F. D. P. AL Riyanto, “eJournal Administrasi Negara, 2015, 3 (1) 119-130 ISSN 2337-7542 , ejournal.ip.fisip-unmul.ac.id | AKUNTABILITAS FINANSIAL DALAM PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (ADD),” Statew. Agric. Land Use Baseline 2015, vol. 1, no. 1, pp. 119–130, 2015, doi: 10.1017/CBO9781107415324.004.
S. Susetiawan, D. Mulyono, and M. Y. Roniardian, “Penguatan Peran Warga Masyarakat Dalam Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Hasil Pembangunan Desa,” J. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 4, no. 1, p. 109, 2018, doi: 10.22146/jpkm.27512.
E. Hendrawati, “Asset Utilization Optimization, Local Government Support, Asset Management Professionalism Towards Increasing Village Original Income,” J. Akunt., vol. 11, no. 2, pp. 163–174, 2021, doi: 10.33369/j.akuntansi.11.2.163-174.
Refbacks
- There are currently no refbacks.