Aplikasi Virtual Reality sebagai media pengenalan kampus berbasis android dengan menggunakan metode Multimedia Development Life Cycle (Universitas Majalengka Fakultas Teknik)

Yuliana Purnama Citra, Dadan Zaliluddin, Dede Abdurahman

Abstract


Bentuk informasi pengenalan suatu kampus, masih banyak yang menggunakan media cetak belum memadukan unsur-unsur teknologi modern. Biasanya media yang digunakan adalah media cetak seperti brosur, yang dalam penggunaanya hanya memuat beberarapa informasi saja. Universitas Majalengka sendiri masih menggunakan brosur atau spanduk sebagaim media pengenalan kampus, dan hal tersebut dianggap sudah cukup.Aplikasi virtual reality dapat digunakan oleh Universitas Majalengka sebagai media pengenalan kampus berbasis android yang memiliki tampilan responsive yang bias dijalankan di smartphone yang sudah bersistem android.


Keywords


Aplikasi; Virtual Reality; Smartphone; Android; sensor Gyroscope; Google CardBoard; VRBox

Full Text:

PDF

References


A. M. S. B. Firman Setiawan Riyadi, "Aplikasi 3D Virtual Reality sebagai media pengenalan kampus politeknik negeri indramayu berbasis mobile," Jurnal Informatika dan Komputer (JIKO), 2017.

D. T. Ridwan Arif Rahma, "PENGEMBANGAN GAME EDUKASI PENGENALAN NAMA HEWAN DAN HABITATNYA DALAM 3 BAHASA SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA," Jurnal Algoritma, 2016.

Y. F. S. N. Deris septian, "IMPLEMENTASI MDLC (MULTIMEDIA DEVELOPMENT LIFE CYCLE)," Jurnal Computech & Bisnis, Vols. 15, No. 1, pp. 15-24, 2021.

R. Setiawan, "https://www.dicoding.com/blog/black-box-testing/," Black Box Testing Untuk Menguji Perangkat Lunak, 17 11 2021. [Online]. Available: https://www.dicoding.com/blog/black-box-testing/.

A. Julio, "Cara Membuat Virtual Reality Untuk Android - Unity Tutorial," [Online]. Available: https://www.youtube.com/watch?v=QJgx-PW_f2s.




DOI: https://doi.org/10.31284/p.snestik.2022.2711

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Yuliana Purnama Citra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.